Baru kali ini mengalami kejadian pahit, ini benar-benar menjadi pengalaman terburuk di penghujung tahun 2011, tahun-tahun sebelumnya saya belum pernah mengalami masalah serumit ini.
Si pemilik mobil minta di lunasi biaya perbaikan mobilnya hari selasa, karena mobil pada hari itu dipastikan sudah jadi, sedangkan sampai detik ini saya belum punya uang sebesar itu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar